Minggu, 24 Desember 2017

Unity Depeloper Gem


Gambar dari : game-insider.com 
Membuat game tidak pernah semudah dan semurah sekarang ini. Dulu ketika awal-awal membuat game, saya tidak menggunakan game engine sama sekali. Yang membuat game engine membuat proses game development jadi mudah adalah banyak fungsi-fungsi yang biasa dipakai dalam game yang sudah disediakan oleh engine tersebut. Contohnya adalah fungsi untuk membuat animasi, untuk elemen fisika di dalam game, dan lain sebagainya.



UNITY 3D merupakan game developing software dengan lisensi gratis, tapi jika kalian memilih untuk membeli yang versi berbayar, kalian bakal dapet beberapa tambahan-tambahan fitur. Untuk download UNITY sialhkan klik tombol dibawah ini.
UNITY bukan untuk build game PC aja bro, melainkan juga bisa digunain untuk membangun game console seperti Nintendo Wii, PS3, Xbox 360, juga Ipad, Iphone, & Android. Tapi masing-masing membutuhkan biaya lisensinya sendiri. Oh iya, bisa juga buat web, cuma butuh install Unity webplayer nya aja.

Gambar dari : https://ethicalgames.files.wordpress.com

Sebenernya banyak tutorial & forum tentang Unity di internet, bahkan Unity sudah memberikan scripting resource yang lengkap pada aplikasinya. Jika kalian berniat meluangkan waktu & bandwidthnya, banyak tutorial & sample project yang disediakan di website utama UNITY. juga bocoran-bocoran script di forum-forumnya.




Dalam Game Developers Conference 2014, Unity Technologies meresmikan Unity 5, iterasi terbaru engine game yang menghadirkan "update besar-besaran."




Unity mengatakan bahwa audio toolset untuk engine ini dirubah total, dan akan menghadirkan sistem pencahayaan yang ditingkatkan, dan juga sistem shader yang berbasis fisik. Sekarang engine ini berubah menjadi engine 64-bit agar bisa menghadirkan lebih banyak fitur bagi penggunanya.

Gambar dari : http://animationvilla.org/
Engine ini bisa digunakan untuk mengembangkan game 3D dan 2D untuk PC, konsol, dan juga mobile. Dengan teknologi baru bernama Unity Cloud, sekarang para pengembang bisa melakukan cross-promotion dan juga memasang iklan dengan mudah. Dikatakan bahwa "pengembang game mobile dapat memasang iklan full-screen dalam game mobile mereka, dan juga bertukar iklan dengan pengembang yang menggunakan Unity."

Gambar dari : http://www.digitalfunkmachine.com/
Dan yang menarik lagi UNITY 3D dapat membuat game ataupun aplikasi menggunakan teknologi AR (Augmented Reality) ataupun VR (Virtual Reality) yang telah disediakan oleh unity3D, menarik bukan Manfaatkan nih engine yang cukup populer dan gratis satu ini.  Bahkan klo mau instan, bisa beli script atau asset di Unity Asset Store.

Referensi :
http://ardisaz.com/
http://kaskus.co.id/
https://thestudioindependent.wordpress.com
http://vgi.co.id/

0 komentar:

Posting Komentar

 

Subscribe to our Newsletter

Contact our Support

Email us: Support@templateism.com

Our Team Memebers